Artikel Kotamobagu Sulut

PJ Wali kota Kotamobagu Hadiri Wisuda Mahasiswa Institut Agama Islam 

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Wisuda angkatan ke-I program sarjana Institut Agama Islam Kotamobagu digelar Kamis 25 Januari 2024. Acara yang diselenggarakan di Ballroom Hotel Sutan Raja, di hadiri Penjabat wali kota Kotamobagu Dr.Drs.Hi Asripan Nani Msi. Penjabat Wali Kota menyampaikan Pelaksanaan Wisuda ini menandakan perkembangan dan gerak maju yang dilaksanakan sebuah Lembaga Perguruan Tinggi. Disamping itu, […]

Artikel Kotamobagu Sulut

PJ Wali kota Asripan Nani Resmikan Rumah Layak Huni

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Berlokasi di Kelurahan Tumubui, kecamatan Kotamobagu timur, Penjabat Wali kota Kotamobagu Dr.Drs.Hi Asripan Nani Msi meresmikan rumah layak huni. Peresmian RLH pada Selasa 23 Januari 2024, Ditandai dengan di tekennya prasasti dilanjutkan dengan pengguntingan pita oleh Penjabat Wali kota. Selain itu, dilakukan juga pemasangan peneng pada rumah penerima bantuan stimulan perumahan swadaya […]

Artikel Kotamobagu Sulut

Pengurus FKUB Kotamobagu dikukuhkan 

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Penjabat wali kota Dr.Drs.Hi Asripan Nani Msi mengukuhkan pengurus pengurus Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kotamobagu masa bakti 2024-2028. Pengukuhan yang digelar pada Senin 22 Januari 2024 tersebut dilaksanakan di Aula Rumah Dinas Wali kota. “Saya atas nama Pribadi, Pemerintah Daerah dan Masyarakat Kota Kotamobagu menyampaikan ucapan selamat atas pengukuhan pengurus Forum […]

Artikel Kotamobagu Sulut

Hadiri HUT ke-70 Tahun SDN Poyowa Kecil, PJ Wali kota: Semoga Jadi Sekolah unggulan di Kotamobagu

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Penjabat Wali kota Kotamobagu Dr. Drs.Hi Asripan Nani Msi menghadiri peringatan HUT Sekolah dasar Negeri I Poyowa kecil. Acara yang diselenggarakan pada Sabtu 20 Januari 2024 bertempat di SDN I Poyowa kecil. Turut hadir mendampingi Penjabat Wali kota Ketua Tim Penggerak PKK Kota Kotamobagu, Hj. Siti Fatmah Fitriana Nani Buhang. S.E, para […]

Artikel Kotamobagu Sulut

PJ Wali kota Asripan Nani Beri Kuliah Hukum Dihadapan ratusan Mahasiswa IPDN

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Penjabat Wali kota Kotamobagu, Dr. Drs. Hi Asripan Nani Msi berikan kuliah umum dihadapan ratusan Mahasiswa Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) Kampus Sulawesi Utara Angkatan XXXIII Tahun Akademik 2023/2024. Materi yang diberikan penjabat wali kota bertajuk Praktikum Manajemen Pemerintahan Umum. Pemerintah Kota Kotamobagu. “Iya bapak PJ wali kota dapat undangan dari kampus […]

Artikel Kotamobagu Sulut

Kunker PJ Wali kota Asripan Nani ke Pemkab Banyuwangi

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Penjabat Wali kota Kotamobagu, Dr. Drs.Hi Asripan Nani Msi, melakukan kunjungan kerja ke pemerintah Kabupaten Banyuwangi Jawa Timur. Dalam Kunker tersebut Penjabat Wali Kota didampingi sejumlah pimpinan Organisasi Perangkat Daerah. Di pemkab Banyuwangi Asripan Nani dan rombongan diterima langsung Sekretaris Daerah Mujiono, beserta jajaran pimpinan OPD di Pendopo Lounge Pelayanan Publik Kabupaten […]

Artikel Kotamobagu Sulut

PJ Wali kota Asripan Nani Kunjungi Mall Pelayanan Publik Banyuwangi 

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Mall pelayanan publik pemerintah kabupaten Banyuwangi mendapat kunjungan Penjabat Wali kota Kotamobagu, Dr. Drs. Hi Asripan Nani Msi, Senin 15 Januari 2024. Kedatangan penjabat Wi kota dan rombongan di Mall pelayanan publik yang beralamatkan di jalan sritanjung Kepatihan, Banyuwangi disambut langsung kepala Mall Pelayanan Publik Pemerintah Kabupaten Banyuwangi, Fatah Hidayat. Penjabat Wali […]

Artikel Kotamobagu Sulut

Pemkot Kotamobagu – PT. Dewa Aksara Nusantara Teken Perjanjian Kerjasama 

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Pemerintah Kotamobagu dan PT. Dewa Aksara Nusantara menandatangani perjanjanjian kerjasama. PKS yang diteken oleh kedua belah pihak tersebut terkait dengan Pendidikan dan Pelatihan Bahasa Asing dalam rangka penyiapan Sumber Daya Manusia Kompeten Untuk Pemenuhan Bursa Kerja ke Luar Negeri. Penandatanganan itu dilakukan oleh Kepala Dinas  Perindustrian dan Tenaga Kerja Kota Kotamobagu, Johan […]

Artikel Kotamobagu Sulut

Pencanangan Gerakan Tanam 10.000 Pohon Cabe ASN Pemkot Kotamobagu 

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Pj. Wali Kota, Dr. Drs. Hi. Asripan Nani M.Si Mencanangkan Gerakan Penanaman 10.000 Pohon Cabai ASN Pemerintah Kota Kotamobagu. Kamis 11 Januari 2024 Penanaman pohon cabe yang berlokasi di lahan Eks Rumah Dinas Bupati Bolaang Mongondow, kelurahan Kotobangon kecamatan Kotamobagu timur dihadiri juga Deputi Kepala Bank Indonesia Perwakilan Sulawesi Utara Fernando Butarbutar, […]

Artikel Kotamobagu Sulut

Pimpinan OPD Pemkot Kotamobagu Teken Pakta Integritas 

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Seluruh pimpinan organisasi perangkat Daerah (OPD) lingkup pemerintah kota Kotamobagu menandatangani Pakta integritas. Pakta integritas diteken disaksikan langsung penjabat Wali kota Dr. Drs. Hi Asripan Nani, bertempat di Aula Rumah Dinas Wali kota, Rabu 10 Januari 2024. Penjabat Wali kota menyebut Pakta Integritas ini adalah perjanjian, komitmen terhadap tugas dan fungsi yang […]

Artikel Kotamobagu Sulut

Penjabat wali Kota Asripan Nani Paparkan 10 Indikator Prioritas Pemkot Kotamobagu 

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Penjabat wali Kota Kotamobagu, Dr. Drs. Hi Asripan Nani Msi memaparkan pelaksanaan tugas pemerintahan, Pembangunan dan Kemasyarakatan di Kota Kotamobagu. Paparan itu disampaikan dalam kegiatan Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah oleh Gubernur sebagai Wakil Pemerintah Pusat di Daerah. Selasa 09 Januari 2024, bertempat di Ruang Kerja Sekretaris Provinsi Sulawesi Utara. Kepala […]

Artikel Kotamobagu Sulut

Ungkapan Duka Cita Pj Wali kota Asripan Nani atas Wafatnya Almarhum Abiyan Alfatif Ayubi

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Pj. Wali Kota Kotamobagu, Dr. Drs. Hi. Asripan Nani., M.Si sampaikan ungkapan duka cita atas wafatnya Almarhum Abiyan Alfatih Ayubi, seorang anak di Kelurahan Mogolaing Kecamatan Kotamobagu Barat yang diduga meninggal terbawa arus air. “Atas nama pribadi, keluarga beserta jajaran Pemerintah Kota Kotamobagu menyampaikan ungkapan duka yang mendalam atas kepergian Anakda ABIYAN […]