BOLMONG, TAGAR-NEWS.COM – Kejaksaan Negeri (kejari) Kotamobagu dan Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong) melaksanakan penandatangan MoU tentang Penanganan Masalah Hukum Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara. Bertempat di kantor Bupati Bolmong. Ini merupakan perpanjangan MoU yang telah disepakati sebelumnya oleh kejari kotamobagu dan Pemkab Bolmong. Perpanjangan MoU yang dilaksanakan senin 4 Oktober 2021, ditandatangani langsung […]